Pilihlah Satu Jawaban yang Benar!
1. Batuan metamorf pada gambar siklus batuan di bawah ini tertera pada nomor…..
A. I B. II C. III D. IV E.
V
2. Macam-macam batuan penyusun kerak Bumi:
1. batugamping 3. konglomerat 5. batubara
2. granit 4. marmer 6. batuapung
Batuan-batuan sedimen yang terdapat dalam
pernyataan di atas adalah…..
A. 1 dan 3 B. 2 dan 4 C.
3 dan 5 D. 4 dan 6 E. 5 dan 6
3. Gejala-gejala yang ada pada Bumi kita:
1. suhunya paling tinggi 4. merupakan sumber dapur magma
2. bersifat plastis 5. merupakan lapisan
paling tipis
3. terdiri dari batuan keras 6. terdiri dari nikel dan besi
Karakteristik dari lithosfer tertera pada
nomor…..
A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C.
2 dan 4 D. 3 dan 5 E. 4 dan 6
4. Macam-macam tenaga Geologi:
1. pelapukan 3. pengikisan 5.
sedimentasi
2. seisme 4.
tektonisme 6. vulkanisme
Tenaga Geologi yang termasuk dalam tenaga
endogen adalah…..
A.
1, 2, dan 3 C. 2, 4, dan 6 E. 4, 5, dan 6
B. 1, 3, dan 5 D. 3, 4, dan 5
5. Antiklinorium merupakan kumpulan dari
beberapa antiklinal. Contohnya antiklinorium
Kendeng. Antiklinorium tersebut merupakan
perwujudan dari bentuk…..
A. patahan C. sinklinal E.
horst
B. lipatan D. slenk
6. Intrusi magma yang ditunjukkan dengan tanda nomor Romawi (IV) adalah.....
A. sill C. lacolite E.
lava flow
B. dike D. diatrema
7. Ciri khas dari letusan gunung yang bertipe Merapi adalah.....
A. lavanya sangat kental D. terjadinya banjir lahar dingin
B. terbentuknya kaldera E. terjadinya luncuran awan
panas
C. timbulnya danau kawah
8. Letak keberadaan magma merupakan faktor
pembeda antara.....
A. intrusi magma dengan ekstrusi magma D. erupsi eksplosif dengan erupsi
efusif
B. lahar panas dengan lahar dingin E. vulkan lumpur dengan
ekshalasi
C.
pasir dengan abu vulkanik
9. Suatu peristiwa yang terjadi pada
lithosfer:
- terjadi benturan antarlempeng lithosfer
- timbulnya ketegangan posisi lempeng
lithosfer
- tekanan yang besar melantarkan pecah dan
terangkatnya batuan
- pelepasan tekanan akan merambatkan
getaran pada kerak Bumi
Peristiwa yang dimaksud adalah.....
A. gempa tektonik C. gempa terban E.
gempa astenosfer
B. gempa vulkanik D. gempa oceanik
10. Seismograf pada suatu stasiun BMKG mencatat terjadinya gempa. Getaran
gempa pertama
(P) tercatat pukul 9.30WIB dan
getaran gempa sekunder (S) terjadi pukul 9.35WIB, maka
jarak episentrum gempa dari
stasiun BMKG tersebut adalah.....
A.
400km C. 3.500km E.
5.000km
B. 1.200km D. 4.000km
11. Sekelompok
orang merasakan terjadinya gempa ketika berada di daerah pantai. Peristiwa
tersebut kemudian diikuti oleh surutnya
air laut secara drastis dan mendadak. Tindakan yang
sebaiknya dilakukan oleh sekelompok orang
tersebut adalah.....
A. menangkap ikan yang terdampar di
hadapan mereka
B. mengabadikan peristiwa tersebut dengan
kamera
C. segera bergegas menuju ke tempat yang
berada di ketinggian
D. bersikap tenang karena peristiwa itu hanya
berlangsung singkat
E. mendata kerusakan akibat gempa di
tempat mereka berada
12. Rusaknya
bentuk permukaan Bumi lantaran pengaruh.....
A. tenaga endogen C. dislokasi E.
tenaga eksogen
B. diastrofisme D. orogenetik
13. Perbedaan
antara pelapukan fisik dengan pelapukan kimia ditinjau dari produknya
adalah.....
Jenis Pelapukan
|
A
|
B
|
C
|
D
|
E
|
Fisik
|
Stalakmit
|
Gua Kapur
|
Pecahan Batu
|
Dolina
|
Uvala
|
Kimia
|
Kerikil
|
Pasir
|
Stalaktit
|
Yana
|
Tanah
|
14. Eksharasi
merupakan pengikisan yang banyak terjadi di puncak-puncak pegunungan tinggi di
Papua. Tenaga pengikis puncak-puncak
pegunungan tersebut adalah.....
A. es B.
angin C. air D. gunung E. sungai
15. Bentuk-bentuk
pengendapan:
1. dataran banjir 3. sedimen fluvial 5.
sand dune
2. tombolo 4. barchan
Pengendapan (sedimentasi) yang terdapat
di sekitar sungai adalah.....
A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C.
3 dan 4 D. 3 dan 5 E. 4 dan 5
16. Secara
geologis, jenis batuan utama penyusun daerah Malang bagian utara dengan daerah
Malang
bagian selatan berbeda. Perbedaan tersebut adalah.....
Daerah Malang
|
A
|
B
|
C
|
D
|
E
|
Utara
|
Kapur
|
Alluvial
|
Metamorfose
|
Vulkanik
|
Beku
|
Selatan
|
Vulkanik
|
Beku
|
Alluvial
|
Kapur
|
Metamorfose
|
bang kunci jawabannya?
ReplyDelete